LAGU ROHANI
Syukur untuk setiap rencanaMu
Dan rancanganMu yang mulia
Dalam satu tubuh kami bersatu
Menjadi duta kerajaanMu
Kuucapkan berkat atas Indonesia
Biar kemuliaan Tuhan akan nyata
Bagi bangsa ini, kami berdiri
Dan membawa doa kami kepadaMu
Sesuatu yang besar, pasti terjadi
Dan mengubahkan negeri kami
Hanya namaMu Tuhan ditinggikan
Atas seluruh bumi
Kami rindu melihat Indonesia
Pulih dari semua problema
Hidup dalam jalan kebenaranMu
Pancarkan terang kemuliaanMu
Kami tahu hatiMu
Ada di bangsa ini, bangsa ini
Hanya namaMu Tuhan ditinggikan
Atas seluruh bumi
KLIK LAGU SEKOLAH MINGGU
KLIK LAGU ROHANI
KLIK PERJANJIAN BARU
KLIK PERJANJIAN LAMA
KLIK ALKITAB ONLINE
KLIK PELENGKAP KIDUNG JEMAAT (PKJ)
KLIK "NYANYIKANLAH KIDUNG BARU (NKB)
KLIK "KIDUNG JEMAAT"